Pelayanan Vaksin Ke 3 (Booster) Untuk Lansia

Pelayanan Vaksin Ke 3 (Booster) Untuk Lansia RSU Puri Raharja

19 Jan 2022
Pelayanan Vaksin Ke 3 (Booster) Untuk Lansia RSU Puri Raharja

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melalui Direktorat Jenderal (Dirjen) Pencegahan dan Pengendalian Penyakit menerbitkan Surat Edaran (SE) Nomor HK.0202/II/252/2022 Tentang Vaksin Covid-19 Dosis Lanjutan (Booster). SE ini ditujukan kepada para kepala dinas kesehatan provinsi dan kabupaten/kota serta kepala/direktur rumah sakit (RS) dan kepala/pimpinan fasilitas pelayanan kesehatan (fasyankes) di seluruh Indonesia.

“Vaksinasi booster adalah vaksinasi COVID-19 setelah seseorang mendapat vaksinasi primer dosis lengkap yang ditujukan untuk mempertahankan tingkat kekebalan serta memperpanjang masa perlindungan,” ujar Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes.

Bagikan halaman ini ke:
Facebook Twitter

Berita Lainnya


RSU PURI RAHARJA Bekerjasama Dengan BPJS Kesehatan Serta Beberapa Asuransi Berikut :
1 Jan 2025

RSU PURI RAHARJA Bekerjasama Dengan BPJS Kesehatan Serta Beberapa Asuransi Berikut :

RSU PURI RAHARJA Bekerjasama Dengan BPJS Kesehatan Serta Beberapa Asuransi Berikut :
RS Puri Raharja Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Sambut HUT ke 33
24 Nov 2024

RS Puri Raharja Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Sambut HUT ke 33

RS Puri Raharja Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Sambut HUT ke 33, Ini Pesan dr Bagus Darmayasa
Rekrutmen Informasi Teknologi (IT) RSU PURI RAHARJA
11 Oct 2023

Rekrutmen Informasi Teknologi (IT) RSU PURI RAHARJA

1.     Pendidikan Minimal S1 IT 2.     IPK Minimal 3,0 3.    UMUR MAKSIMAL 30 TH 4.    JUJUR, DISIPLIN, KOMUNIKATIF & DAPAT BEKERJA DALAM TIM
Rekrutmen Dokter Umum RSU Puri Raharja
1 Sep 2023

Rekrutmen Dokter Umum RSU Puri Raharja

DOKTER UMUM Dibutuhkan segera 3 orang dokter umum untuk : A. Dokter jaga UGD B. Dokter jaga poliklinik umum
RSU Puri Raharja menjalin kerja sama dengan (BKS LPD) Provinsi Bali
31 Aug 2023

RSU Puri Raharja menjalin kerja sama dengan (BKS LPD) Provinsi Bali

Rumah Sakit Umurn (RSU) Puri Raharja menjalin kerja sama dengan Badan Kerja Sama Lembaga Perkreditan Desa (BKS LPD) Provinsi Bali
Berbagi Kasih Untuk Saudara Disabiltas RSU Puri Raharja
23 Jun 2023

Berbagi Kasih Untuk Saudara Disabiltas RSU Puri Raharja

Berbagi Kasih Untuk Saudara Disabiltas RSU Puri Raharja Di Desa Banyuning Amed, Karangasem Bali 23 Juni 2023